Pelatihan Dasar Kesehatan & Keselamatan
Pelatihan Dasar Kesehatan & Keselamatan
Jakarta | 28 Februari 2012 | Rp. 1.750.000,-
Jakarta | 15 Mei 2012 | Rp. 1.750.000,-
Jakarta | 29 Agustus 2012 | Rp. 1.750.000,-
Jakarta | 14 November 2012 | Rp. 1.750.000,-
Pendahuluan
Banyak kecelakaan yang sebenarnya tidak perlu terjadi, tetapi bisa terjadi dan sangat merugikan. Karena itu diperlukan pengetahuan untuk mencegahnya agar kerugian dapat dihindarkan. Semua kecelakaan yang pernah terjadi ada sebabnya, semua sebab bisa dicari dan diketahui, karena itu semua sebab kecelakaan dapat dihindari sehingga semua kecelakaan bisa ditiadakan, sampai tercapai bebas kecelakaan. Salah satu cara mencegah Kecelakaan Kerja yaitu dengan menerapkan kaidah-kaidah Keselamatan dan Kesehatan Kerja di tempat kerja, yang harus dipatuhi oleh semua karyawan.
Manfaat Basic Safety Training
Meningkatkan kesadaran peserta terhadap pentingnya tindak pencegahan kecelakaan dan menggugahnya untuk mendorong karyawan dilingkungan kerjanya agar mau melakukan tindakan pencegahan kecelakaan.
- Meningkatkan pengetahuan peserta akan upaya pencegahan kecelakaan dilingkungan kerjanya.
- Meningkatkan moral Perusahaan dan karyawan serta mengurangi resiko kerugian bagi Perusahaan
- Occupational Health & Safety Foundations
- Reasons for having Occupational Health & Safety (OHS) in the Company
- Hazards Identification, Risk Assessment & Risk Control
- Emergency Response
- Permit to Work System
- Job Safety Analysis
- Occupational Health & Safety Programs
- Occupational Health & Safety Management System
Trainer
Sudarsono / Rahmat Burhan / Mujoko
Para Professional dan Praktisi yang memiliki pengalaman lebih dari 15 tahun dibidangnya masing-masing. Dengan berbagai jabatan yang pernah dipegang antara lain : Operational Director, Training & People Development Manager, Training Manager, Head of waste water treatment facility, Finance Director, Financial Planning Manager, Sales Manager, HR Direktur, dll. dan pernah bekerja di perusahaan multinasional maupun organisasi internasional seperti Astra International, The National Conservation – US Based NGO, dll) serta lulusan dari universitas terkemuka dari dalam dan luar negeri
Tempat
Hotel atau Business Center di Jakarta
Investasi :
- Rp. 1.750.000,-
- (termasuk materi hand-out dan CD modul, 2x coffee break, makan siang dan sertifikat)